Ini Data Korban Banjir Dua Kecamatan di Mamuju

MAMUJU,Mandarnesia.com-Kamis (28/2/2019) kemarin, dua Kecamatan di Kabupaten Mamuju, Provinsi Sulawesi Barat, dilanda banjir. 

Berdasarkan Data Dinas Sosial dan BPBD Korban Banjir di dua kecamatan, yakni Kecamatan Mamuju, Kelurahan Binanga, Lingkungan Puncak Selatan jumlah jiwa 15 Orang, Balita 1 Orang, Desa Tadui Dusun Salutalawar, 1 Kepala Keluarga (KK), Kelurahan Mamunyu 1 KK.

Sementara di Kecamatan Kalukku Kelurahan Bebanga, Lingkungan Kampung Baru 191 Jiwa, Lingkungan Saluleang 107 Jiwa, Lingkungan Makkarama 171 Jiwa, Lingkungan Sama 57 Jiwa, Lingkungan Lengke 57 jiwa, total 583 Jiwa.

Data Rumah/Bangunan Dampak Banjir Kecamatan Mamuju dan Kalukku. Di Kecamatan Mamuju 

Rusak Berat 1 unit, Kecamatan Kalukku Hancur 8 Unit, Rusak Berat 48 Unit, Rusak Sedang 23 Unit, Rusak Ringan 65 Unit, Total 145 Unit.

Sedangkan Data Sarana dan Prasarana Kecamatan Kalukku Kelurahan Bebanga Jembatan 2 Unit, Sekolah 2 Unit, Masjid 1 Unit.

Data ini diterima dari Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Kabupaten Mamuju Ali Rachman via WhatsApp, Ahad (3/3/2019).

Foto: Kepala DLHK Mamuju Hamdhan Malik

Reporter: Busriadi Bustamin